Cara Memperbaiki Lcd Tv 32" gambar Putih Blank

LG 32 LG60UR
Kerusakan awal gambar Putih polos
Tombol Dan remote tidak mau respon
Pertama dilakukan,pengecekan bagian power supply,dengan mengganti capacitor power yang kelihatan sudah kering atau menggelembung.
Kemudian dilanjutkan dengan mengecek dan mengganti capacitor di main board yang sudah kering juga dengan yang baru.
Service tv gambar blank
Ganti capacitor mainboard


Kemudian coba nyalakan unit ,ternyata kondisi masih seperti semula.
Kali ini kita coba fokus ke bagian eeprom.
Biasanya dikarenakan settingan data memory menjadi berubah.
Kalau mempunyai database memory bisa dilakukan copy data dari memory  yang normal ,atau bisa juga dengan mengkosongkan memori aslinya menggunakan eeprom programmer.
Unit ini menggunakan memory data 24C64.




Biasanya setelah dilakukan pengosongan memory,untuk tampilan pertama akan meminta settingan awal.



Langkah terakhir tinggal setting data menu dengan menggunakan remote master,dan lakukan perubahan data untuk tampilan indikator dan lain -lain seperlunya.


Post a Comment

Lebih baru Lebih lama